SI TIKAM POLISI NOKEN 17+

Cerita terkait permasalahan masyarakat pedalaman, ini dalam film harus diselesaikan dan didamaikan oleh Pendeta dan Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda). Ada prosesi patah panah, bakar batu, denda adat, dan pengakuan para pihak untuk berdamai. Sosok Polisi Tikam, anggota Polri, hadir sebagai juru bahasa dan juru runding suku Waro dan Suku Bolakma yang bertikai.

Film seri pertama dari rencana dua seri ini merupakan produksi perdana Polda Papua. Kapolda Papua Irjen Pol. Paulus Waterpauw  berperan sebagai pendeta (Hamba Tuhan). Sementara Karo SDM Polda Papua, Kombes Pol. Ade Djaja Subagja, bertindak sebagai sutradara. Film layar lebar “Si Tikam” Polisi Noken ini, dirilis pada 10 Februari di seluruh bioskop Indonesia. LSF mengklasifikasikan film ini untuk penonton usia 17 tahun ke atas. Ayo ke bioskop! Jaga protokol kesehatan!

 

 

SI+TIKAM+POLISI+NOKEN
Director:
Kombes Pol.Ade Djadja Subagdja,S.I.K.,M.H.
Writer:
IPDA Luqman Al Wadud, Bripka Rizal Taha, Iam Murda
STLS:
Indonesia
Release Date:
10 Februari 2022
Run Time:
101 Menit
Genres:
Action Drama
SI+TIKAM+POLISI+NOKEN
Related Movies To

SI TIKAM POLISI NOKEN

Reviews for

SI TIKAM POLISI NOKEN