login

Lembaga Sensor Film – Perkembangan dunia penyiaran semakin hari semakin pesat dan cepat. Sangat cepat sehingga dapat dikatakan sebagai sebuah revolusi penyiaran. Kita tentunya ingat atau setidak-tidaknya mendengar dari sejarah perkembangan televisi dari waktu ke waktu. Diawali dengan munculnya gambar bergerak tanpa suara di televisi, kemudian disusul dengan gambar dan suara walaupun saat itu masih […]

Hari Film Nasional ke-71 yang jatuh pada tanggal 30 Maret 2021 diperingati oleh LSF dengan menyelenggarakan talkshow di 3 media, yaitu NET TV, Hard Rock FM dan Female Radio. Talkshow secara serentak pada 3 media dalam hari yang sama (1 April 2021) ini bertujuan untuk meningkatkan awareness masyarakat mengenai Hari Film Nasional sekaligus menggemakan mengenai […]

Jakarta (9/1/2020) – Lembaga Sensor Film mengadakan perjanjian kerja sama dengan Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) melalui Balai Sertifikasi Elektronik (BSRe) untuk mendukung keamanan pada sistem administrasi sensor elektronik yang sudah dibangun oleh Lembaga Sensor Film. Kamis (9/1) bertempat di Gedung Film, telah dilakukan penandatangan  perjanjian kerja sama tentang Pemanfaatan Sertifikat Elektronik Pada Sistem […]

Jakarta (30/10/2019) – Gelar Karya Film Pelajar (GKFP) kembali digelar tahun ini. Kegiatan yang merupakan agenda tahunan dari Pusat Pengembangan Perfilman (Pusbangfilm) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan ini menjadi wadah baru bagi para pelajar untuk menyalurkan minat mereka di bidang perfilman. Tidak hanya terdiri dari Malam Penganugerahan GKFP 2019, rangkaian acara GKFP 2019 lainnya adalah pameran […]

Pangkal Pinang (26/10/2019) – Lembaga Sensor Film (LSF) ikut serta pada pameran SAIK (Sinergi Aksi Komunikasi dan Informasi) sebagai bagian dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) yang diselenggarakan mulai 23 s.d. 25 Oktober 2019 di kota Pangkal Pinang, Bangka Belitung. Stan Kemendikbud tampil dengan mengusung tema “Cerdas Berdigital dan Berbineka”. Informasi yang ditawarkan oleh unit-unit […]